Kamis, 10 November 2016

Alat-alat Ukur Sederhana

Alat Ukur Sederhana

Disebut alat ukur sederhana karena bentuk alat ini didesain secara sederhana. Penggunaannya pun sangat simple dan hanya bisa dipakai untuk mengukur satu macam ukuran saja. Beberapa alat yang termasuk di dalam kategori ini antara lain:

  1. Pita Ukur dikenal pula sebagai meteran, tape, atau rol meter. Ini merupakan alat yang bisa dimanfaatkan untuk mengetahui ukuran jarak atau panjang tanah dengan satuan mm, cm, inchi, atau feet. Meteran juga dapat diandalkan untuk membuat sudut siku-siku, mengukur sudut, dan membuat lingkaran.
http://trijinx.com/wp-content/uploads/2015/12/meteran-tradisional.jpg

  1. Kompas adalah alat yang berguna untuk memeriksa arah. Alat ini berkerja dengan memanfaatkan gaya medan magnet yang membuat jarum penunjuk di dalamnya selalu mengarah ke utara dan selatan bumi. Kompas membantu para pekerja mampu mengukur tanah sesuai dengan arah yang tepat.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEi5CQrZBJvPihuhMLyDs39sddR8iDhnPFIOtzl2B3jBllaykvZsssawxt0nzy9IO_R4uLjuoBLfQKk_j1yGgmOfwlSgmjPguTR4hKp23iJ2tdVb7pA6MtSjjNyZiIMf1H7a0gzLMPzQ_pMb/s1600/kompas.jpg

  1. Klinometer merupakan alat yang berfungsi menentukan besar sudut elevasi dalam mengukur tinggi suatu obyek secara tidak langsung. Dengan klinometer, kita bisa mengetahui tinggi/panjang benda. Prinsip kerjanya yaitu dengan memanfaatkan sudut elevasi antara suatu garis datar dan garis yang terhubung pada titik garis tersebut dengan titik puncak sebuah objek
google image

     4. Timbangan adalah alat yang dipakai melakukan pengukuran massa suatu benda.
https://upload.wikimedia.org/wikipedia/id/thumb/b/b2/Ohaus-Scale.jpg/800px-Ohaus-Scale.jpg






Sumber :
1. Wikipedia
2. Google Image

Tidak ada komentar:

Posting Komentar